Hanya dengan 5 jari tangan, sekitar 125 buku berhasil ditulisnya. proses kreatifnya dituangkan dengan cara bercerita, sehingga menghanyutkan.
Buku ini disusun untuk mengurangi kegugupan serta mengantarkan anda mulai dari tahap awal mulai melakukan refleksi kefilsafatan sampai membuat rancangan akhir (draft) untuk makalah anda.
Buku tentang 'kiat menulis' dan 'seni menulis' ini mencoba memperbincangkan banyak hal sekitar dunia tulis menulis dan karang mengarang. Atau lebih luas lagi berusaha mendialogkan dunia ide, gagasan, dan tulisan, secara cukup intens. Dengan menulis, seseorang akan punya sumbangsih bagi (masa depan) kemanusiaan, juga dengan menulis seseorang akan bisa mandiri.
Buku merupakan hasil dari kompetisi menulis catatan harian Penerbit Kaifa
Buku ini berisi tentang cara-menjadi penulis.