Dewi Lestari, yang bernama pena Dee, kali ini hadir dengan mahakarya unik dan pertama di Indonesia. Rectoverso merupakan hibrida dari fiksi dan musik, terdiri dari sebelas cerita pendek dan sebelas lagu yang bisa dinikmati secara terpisah namun bersama-sama.
Bagaimana anak-anak dari keluarga prasejahtera bisa meraih prestasi di sekolah ? Bagaimana anak- anak di daerah yang jauh dari informasi bisa menembus kampus negeri favorit?
Sudah lebih dari lima puluh anak angkat yang mereka rawat. Padahal, Yuli dan Ahmad Badawi hanya sepasang suami istri sederhana dengan penghasilan yang biasa- biasa Saja.
Lima misteri sangat aneh yang akan mengubah keyakinan anda terhadap dunia dan ikan, serta kearifan buku lainnya.
Detektif terhebat abad kedua puluh, memulai karir nya yang cemerlang dengan memecahkan misteri penusukan di PESTA DANSA.
Roman Tetralogi Buru mengambil latar belakang dan cikal bakal nation Indonesia di awal abad ke-20. dengan membacanya waktu kita dibalikan seedemikian rupa dan hidup di era membibitnya pergerakan nasional mula-mula.
Di musim penghujan pohon Afrodis tidak bisa berbuah. Langit akan berubah lebih gelap.Tidak ada lagi pantulan cahaya aneka warna. Orang-orang juga akan kesulitan mencari bahan makanan.
Persembahan untuk rekan-rekan guru di Pandu-Indonesia Language Course.
Muda, ceria, kadang galau, gokil, tak tahu malu, dan terus mencari jati diri. itulah sekelumit yang terpapar dalam buku ini.
Kecelakaan terjadi dan selalu disebabkan oleh hantu, kalau kau adalah Susannah Simon.