Buku ini adalah manual praktis, yang dapat langsung diterapkan untuk perbaikan pribadi yang ditujukkan kepada muda-mudi agar mereka dapat menggunakan kekuatan berpikir positif untuk membangun kehidupan yang berhasil.
Janganlah melihat siapa yang mengatakan, tetapi lihatlah apa yang dikatakan. Kata-kata tersebut menyiratkan bahwa hal yang lebih penting adalah apa yang diktakan, sepanjang kata-kata itu bermanfaat saat diterapkan dalam diri kita menjalani kehidupan nyata, terlepas dari siapa yang mengatakannya.
29 prinsip dasar kepemimpinan untuk menghadapi dan memanfaatkan perubahan, meningkatkan kualitas, menciptakan budaya belajar, memperbiki performa organisasi!
Pengetahuan dapat diperoleh kapan dan dimanapun. Bahkan dari seekor nyamuk atau dari toilet sekalipun. Daya rekam dan daya lihat seseorang terhadap pengetahuan berbeda-beda. perbedan tesebut dipengaruhi dari sejauh mana dari setiap detik waktu atau sejengkal ruang yang dipakai untuk menggali ilmu dan mengasah kepekaan rasa spiritualitas.
Buku ini menceritakan tentang kisah-kisah karya Jack Canfield, Mark Victor Hansen, dan Kimberly Kirberger.
Buku ini merupakan buku motivasi karya Rangga Umara.
Menapaki perjalanan hidup, adakala di mana kita seolah dipaksa berlari dan dihadapkan pada permasalahan rumit yang tak mungkin dipecahkan. Hingga pada terendah, kita benar-benar merasa tak ada harapan sedikitpun.
Buku ini karya Napoleon Hill dengan judul Peran Gelora Hati dalam Meraih Sukses
Virus akalbudi bisa membelokan usaha manusia meraih kebahagiaan, hidup jadi tegang, sedih, bosan, dan hampa. Semakin tua semakin loyo. Richard Brodie, perancang Ms. Word, dengan lugas, jernih, dan memikat mengurai ilmu matematika, salah satu penemuan mutakhir biologi evolusioner memahami matematika merupakan jalan keluar dari budak virus.
Ditengah kelangkaan sikap dan sifat saling peduli di zaman ini, ternyata masih ada sejumlah pejuang kehidupan yang sangat inspiratif. Pejuang-pejuang yang penuh semangat kepahlawanan berani melawqan nasib dan rela berkorban tanpa pamrih demi kepentingan orang lain.